Minggu, 08 April 2012

Kaos DG Curup Desain Grafis

KAOS DG CURUP
BAHAN COTTON COMBET
Spesifikasi :
Baju warna putih/hitam
Lengan pendek
1 desain
1 warna design
Design A4
Harga :
1 - 5pcs = 60.000
6 - 11pcs = 55.000
1 lusin - 2 lusin = 50.000
lebih dari 2 lusin nego
Tambahan :
Kaos warna selain putih dan hitam (+5.000/pcs)
Lengan panjang (+10.000/pcs)
Warna (+5.000/warna/posisi/pcs)
Design A3 (+5.000/pcs)
XL (+5000/pcs)
XXL (+10000/pcs)
XXXL (+15000/pcs)
Cara Pemesanan

Pertama
Kirim data pemesanan lewat e-mail dengan contoh sbb:
1. Jumlah : (contoh: 25)
2. Ukuran kaos : (contoh: XL cowo 12, L cewe 13)
3. Warna Kaos : (contoh: Putih)
4. Lokasi dan Ukuran Sablon : (depan dan belakang ukuran A4)
5. Nama : (Nama agan)
6. Alamat : (provinsi:________, kabupaten/kota:________, Jalan:________, nomor:________, kode pos:________)
7. Telepon : (08________)
8. Lampirkan Design terbaik agan dengan format corel draw, photoshop, adobe ilustrator atau jpg high resolusi (min size 800 x 600)

Kedua
Konfirmasi ke hape ane
1. Ketik e-mail agan
2. Kirim ke 087739384505

Ketiga
Nomer rekening ane dikirim ke hape agan ato e-mail agan

Keempat
Kaos di produksi setelah tagihan dibayar (untuk satuan harus lunas, lebih dari 20 bisa setengah dulu trus setengahnya lagi waktu kaos siap kirim)

Sabtu, 07 April 2012

The Last Limas House


 
Deskripsi  :
1.       Bahan           :
  • ·         Obyek                  :   Poster “ The Limas House “ yang bertema tentang menjaga Keberadaan                                           Rumah Adat Limas Peninggalan  budaya Tanah Rejang        
  • ·         Desainer                :  DG Team
  • ·         Ukuran Obyek       : 21,6 x 29.7

2.       IMAGE         
  • ·         Rumah Limas yang terlihat Lusuh dan tua karena tak terawat dan di tinggalkan penghuninya.
  • ·         Awan Gelap disertai halilintar yang  terkesan  menakutkan karena menandakan suatu Bencana           yang seperti akan terjadinya badai pada malam hari.
  • ·         Beberapa tumpukan karung yang berada didepan rumah.
  • ·         Body copy dan logo dikiri bawah
  • ·         Font pada Headline“ the last limas house”  berjenis sand
  • ·         Font pada body copy berjenis Sand dan MS Reference Sans Serif
  • ·         Warna background menggunakan warna hitam keabu-abuan.
  • ·         Pesan untuk menjaga keberadaan  rumah limas